SMK Prajnaparamita Mengikuti Pelatihan Praktek Sanggul di Unesa

Bertempat di Unesa atau Universitas Negeri Surabaya, SMK Prajnaparamita mengikuti pelatihan praktek membuat sanggul kreatif, kegiatan ini dilaksanakan beberapa hari, berikut dokumentasinya.

Praktek sanggul Ukel Konde

Hari Ke - 2 Praktek Pembentukan Sunggar dan membuat Sanggu Ukel Konde๐Ÿ˜Š๐Ÿ˜Š sanggul Solo (Jawa Tengah)

Hari Ke -3 Pembuatan sanggul Sempol Gampang Kemang( aceh), Gelung Malang(palembang), dendeng (Kalimantan), Sanggul Sempolong Tatong (Sulawesi).

Hari Ke-4 Praktek Sanggul Timpus (Batak Toba), sanggul Pusung tagel (Bali),

Hari ke-5 Praktek Sanggul Gala Coctayl

Penataan sanggul Fantasi Hari Terakhir

Sumber foto fb Doa Anita VeneZuella Purba

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pembekalan Prakerin ( Praktek Kerja Industri ) SMK Prajnaparamita Tahun 2018/2019

SMK Prajnaparamita dalam Program Peduli Lingkungan

Kali ini kegiatannya adalah Jum'at Sehat dengan melakukan Senam Pelajar Pancasila