Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2017

Rapat Kerja OSIS SMK Prajnaparamita Malang

Gambar
Organisasi adalah media untuk mengembangkan potensi para anggotanya dengan memiliki tujuan yang jelas dan tegas yang menjadi arah dalam setiap langkah organisasi. Dimana di dalamanya terdapat para anggota yang serius ingin belajar bagaimana berorganisasi dengan baik dan mengikuti proses kerja di organisasi. Dalam pelaksanaannya, tujuan organisasi disosialisasikan melalui berbagai kegiatan yang terencana dan terprogram, bertahap dan berkesinambungan. Osis sebagai satu-satunya wadah organisasi yang sah di sekolah, tidak mempunyai hubungan organisasi dengan OSIS di sekolah lain dan tidak menjadi bagian dari organisasi lain yang ada di luar sekolah. Dalam pelaksanaan pengelolaan OSIS itu sendiri, dikelola oleh masing-masing sekolah dengan berpedoman kepada pola-pola dan langkah-langkah yang telah digariskan.

Kunjungan SMK Prajnaparamita ke SMP PGRI 6 Malang

Gambar
kerjasama dengan SMP PGRI 6 Malang dalam pemberian materi Prakarya dan Kewirausahaan selama 270 menit....Menjadi lebih berharga dapat berbagi ilmu buat adik adik SMP...SMKPRAJNAPARAMITA MALANG...Nyata Mewujudkan REAL SKILL = REAL JOBS Keseruan dan kelucuan di smp pgri 6 yang antusias menerima pelajaran praktek napkin folding dan membuat angsa semoga ilmunya bisa manfaat amin and di tunggu ke datangannya di smk prajnaparamita #smk prajnaparamita #smk pvs bisa #real skill = real job

Upacara Pelantikan Pengurus OSIS SMK Prajnaparamita Malang

Gambar
Alhamdulillah upacara pelantikan pengurus OSIS SmkPrajnaparamita Malang semoga sukses kedepannya :) Alhamdulillah ketua OSIS SmkPrajnaparamita Malang semoga amanah Bima Adi, Jannatul Firdaus dan Dwiki Prayogo

Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS SMK Prajnaparamita 2016-2017

Gambar
Nilai nilai demokrasi langsung bisa di aplikasikan secara langsung pada pemilihan ketua Osis Pvs Malang...Memilih pemimpin yang bisa mengayomi warganya..menjadi tauladan bagi sekitarnya...menjadi inspirasi dan motivasi bagi yang dipimpinnya...Selalu Menjadi Unggulan Bagi SMK di KOTA MALANG...SMK PRAJANAPARAMITA MALANG..REAL SKIIL = REAL JOBS.. Bentuk nyata kebanggaan siswa SMK Prajnaparamita Malang...Kami Bangga dengan sekolah kami...kami menemukan solusi yang paling nyata di masa pendidikan dan kami yakin kami akan sukses setelah kami lulus...